Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Manfaat dan Khasiat Kunyit, Madu dan Kuning Telur Ayam Kampung


Bahan-bahan alami berupa kunyit, kuning telur ayam kampung, dan madu secara umum diketahui memiliki kandungan yang baik. Dimana ketiganya mampu membantu memulihkan kondisi saat badan kurang sehat. Banyak penyakit yang bisa diatasi dengan campuran ketiga ramuan ini kunyit, madu dan telur. Ketiga bahan alami ini sangat manjur sebagai resep pengobatan tradisional yang sudah turun-temurun.

Kunyit mengandung zat sebagai anti radang anti septic dan pencegah kanker. Sebagai zat anti radang kunyit berkhasiat untuk mengobati gata-gatal pada kulit, kista bahkan kangker rahim.Kunyit asam dapat mengurangi sakit pada pesut saat menstruasi, kunyit asam juga memiliki manfaat sebagai antioksidan yang mampu menjaga kuliit dari radikal bebas, pengurang radang kulit, hingga kulitmenjadi lebih halus dari dalam. Khasiat kunyit asam juga sudah diyakini turun temurun oleh leluhur kita, terutama yang berasal dari jawa, kunyit dan asam merupakan ramuan alami yang berkhasiat yang berasal dari lingkungan keratin dan telah dikenal luas secara turun menurun dan digunakan oleh para puteri kerajaan keratin untuk menjaga kecantikannya. Manfaat kunyit asam ini semakin luas setelah para ilmiah menunjukan bahwa kunyit mengandung zat curcuminoid, zat anti oksidan yang efektif membantu menjaga kecantikan serta menghaluskan kulit mengurangi bau badan, menjaga tubuh tetap ramping, dan melancarkan haid. Sedangkan asam jawa baik untuk menyegarkan tubuh dan memperlancar buang air besar.

Telur kaya protein baik untuk pertumbuhan dan kesehatan tubuh. Mengkonsumsi tidak lebih dari 3 butir telur per hari karena telur juga mengandung kolesterol, jika dikonsumsi secara berlebihan tentu dapat meningkatkan risiko kolesterol.

Madu merupakan produk yang kaya akan antioksidan dan dapat meningkatkan stamina tubuh. Mengkonsumsi kedua makanan ini secara bersamaan diperbolehkan asalkan tidak terlalu banyak. Selain itu, mereka juga harus menerapkan pola hidup sehat dengan makan makanan yang sehat dan bergizi seimbang, berolahraga secara teratur, tidur yang cukup 6 sampai 8 jam per hari, menghindari asap rokok, debu dan polusi.


Khasiat dan Manfaat Kunyit


Berikut adalah manfaat atau khasiat kunyit untuk pengobatan:

  • Kunyit memiliki kemampuan meningkatkan jumlah antioksidan dalam tubuh. Kurkumin memiliki kemamputan untuk meningkatkan kekebalan tubuh
  • Kurkumin pada kunyit memiliki kemampuan menghambat laju pertumbuhan pembuluh-pembuluh darah baru sehingga dengan kemampuan ini kunyit dapatmencegah dan mengobati kanker.
  • Efek farmakologis yang terkandung dalam kunyit dapat melancarkan darah danhaid serta mengurangi rasa lelah dan nyeri saat datang bulan atau haid.).
  • Kunyit mampu sebagai antikoagulan alami yang dapat menghalangi pembekuan darah dan mencegah terjadinya trombosis.
  • Kunyit memiliki kemampuan untuk menurunkan tekanan darah, mengobatidiare, sakit lambung,rematik, usus buntu dan asma.
  • Sifat analgesik alami kunyit dapat mengurangi rasa nyeri.
  • Kunyit berpotensi memperpanjang jangka waktu abilitas kognitif otak sehinggadapat menghambat penyakit pikun.

Manfaat dan Khasiat Madu Murni

Beberapa khasiat madu yang bisa anda dapatkan hanya dengan mengonsumsinya secara rutin adalah sebagai berikut.

1. Lemah Syahwat

Hal ini seringkali dialami oleh seorang pria, dan masalah ini bisa menjadi sangat serius jika dibiarkanbegitu saja, mulai dari urusan kesehatan sampai dengan urusan asmara dalam berumah tangga,madu pahit mabruk dapat membantu anda dalam mengatasi lemah syahwat, dengan mengonsumsisecara rutin, lemah syahwat anda bisa segera sembuh.

2. Gangguan Maag dan Lambung

Tidak sedikit orang yang mengalami jenis penyakit yang dapat menyebabkan rasa sakit pada wilayahlambung ini, dikarenaka meningkatnya jumlah produksi asam lambung sehingga rasa sakit ini bisatimbul, untuk mengatasinya anda bisa mengonsumsi madu pahit mabruk yang akan membantudalam mengatasi sakit maag dan masalah lambung yang anda derita.

3. Mengatasi Radang Tenggorokan

Tidak hanya terdapat pada madu biasa, madu pahit mabruk juga memiliki khasiat untuk menanganimasalah radang tenggorokan, selain itu, madu pahit mabruuk juga dapat mengobati panas dalam.

4. Stamina Tubuh

Manusia tentu saja memiliki batas dalam bekerja, sangat disarankan untuk tidak bekerja melebihkapasitas anda sendiri, ini adalah demi kesehatan anda. Dan untuk anda yang kelelahan, kekuranganenergi dan minim stamina karena bekerja, konsumsilah madu pahit mabruk untuk mengatasinya,niscaya stamina anda akan pulih dengan lebih cepat.

5. Meningkatkan Daya Tahan

Daya tahan tubuh atau Sistem Imun, adalah sebuah pertahanan alami dari tubuh untuk menangkalberbagai macam serangan penyakit dari luar, mengonsumsi madu pahit mabruk akan mampumembantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh, sehingga anda tidak akan mudah sakit karenasistem imun yang kuat.

6. Mengobati Alergi

Bagi beberapa orang memang tidak pernah mengalami yang namanya alergi, namun untuk orangtertentu alergi seperti terjadi setiap hari. Dan untuk mengatasi hal ini anda bisa dengan rutinmengonsumsi madu pahit mabruuk untuk mengatasi alergi yang anda alami

Baca juga : Khasiat Larva Lebah dan Royal Jelly beserta Kandungannya

Khasiat dan Manfaat Telur Terutama Telur Ayam Kampung


Telur itu sungguh lezat, terutama bagian kuning telurnya. Tak heran bila orang senang mengolah telur menjadi lauk teman makan nasi. Selain lezat, telur ternyata juga menyimpan berbagai manfaat untuk kesehatan. Bila Anda masih ragu untuk mengonsumsi telur karena khawatir kolesterol naik, ada tujuh hal yang bisa Anda pertimbangkan lagi:

1. Sumber protein. Telur sumber protein yang alami, bahkan merupakan satu dari protein berkualitas tertinggi. Bahan makanan ini menyediakan semua asam amino yangdiperlukan oleh tubuh kita.

2. Sumber energi. Butuh sarapan kilat? Ambil saja telur rebus. Penelitian menunjukkanbahwa mengonsumsi makanan berprotein tinggi untuk sarapan, seperti telur, bisamembantu Anda merasa lebih berenergi dan lebih kenyang sepanjang hari. Manfaatsarapan sendiri juga untuk memperbaiki memori dan meningkatkan konsentrasi.

3. Telur itu ekonomis. Bila dirata-rata, per butir telur harganya hanya Rp 2.200-Rp2.400. Artinya, jauh lebih murah daripada bahan makanan berprotein tinggi lain perporsinya.

4. Telur baik untuk jantung. Penelitian yang telah dilakukan selama lebih dari 30 tahunmenyimpulkan bahwa orang dewasa yang sehat bisa menikmati telur tanpa memengaruhi risiko penyakit jantung.

5. Gampang dimasak. Hanya dengan direbus, dibuat telur mata sapi, atau telur dadar, Anda bisa mendapatkan sarapan yang lezat. Waktu memasaknya tak lebih lamadaripada jika Anda membuat sereal atau oatmeal.

6. Baik untuk perkembangan janin. Telur merupakan sumber kolin, nutrisi penting untukperkembangan janin dan bayi. Ibu hamil yang mendapatkan cukup kolin dalam menumakanannya bisa membantu mengurangi risiko cacat lahir tertentu pada bayi, dan mendukung perkembangan otak dan memorinya.

7. Mengandung vitamin dan mineral. Sebutir telur memiliki 13 vitamin dan mineralpenting dalam jumlah yang bervariasi. Sebutir telur juga hanya mengandung 70 kalori. Jadi selama tak dikonsumsi berlebihan, telur aman dikonsumsi setiap hari.


Fakta Menarik Telur Terutama Telur Ayam Kampung


Sebagai bahan makanan, telur memenuhi kebutuhan gizi yang diperlukan tubuh. Rasanya enak, mudah dicerna, dan cocok dikonsumsi semua golongan umur, mulai dari bayi hingga para lansia. Kelebihan lain dari telur adalah bisa diolah menjadi berbagai jenis lauk pauk yang lezat. Untuk mengenal lebih dekat sumber gizi yang murah ini, simak 12 fakta menarik tentang telur yang mungkin belum Anda ketahui.

1. Telur mempunyai nilai kegunaan protein (net protein utilization) 100 persen. Bandingkan dengan daging ayam (80 persen) dan susu (75 persen).

2. Kulit telur terbuat dari kalsium karbonat yang juga merupakan bahan dasar utamabeberapa jenis antacids. Sekitar 9-12 persen berat telur terdiri dari kulitnya. Kulit telur juga memiliki pori-pori sehingga oksigen bisa masuk dan karbon dioksida serta hawalembab keluar.

3. Putih telur terbuat dari protein yang disebut albumen dan juga mengandung niasin(vitamin B3), riboflavin (vitamin B2), klorin, magnesium, potasium, sodium dan sulfur.Putih telur ini mengandung 57 persen dari protein telur.

4. Warna kuning dari telur ditentukan oleh makanan ayam betina. Makin banyak padi-padian yang memiliki pigmen kuning dan oranye yang dimakan si ayam betina, makinkentallah warna kuning telurnya.

5. Warna telur juga bervariasi sesuai usia dan faktor lainnya. Menurut Egg SafetyCenter, Amerika, warna putih telur yang agak keruh justru menandakan bahwa telur itu segar. Warna putih yang jernih menandakan telur itu berasal dari ayam yang sudah tua.Hindari mengonsumsi telur yang warna putih agak merah muda atau berubah warnalain.

6. Terkadang ada sedikit darah dalam telur. Darah ini berasal dari pembuluh darah dikuning telur yang pecah. Namun, telur ini tetap aman dikonsumsi.

7. Ketika ditetaskan, suhu telur sekitar 40,5 derajat celsius. Semakin dingin, cairan didalamnya akan mengendap dan terbentuk sel udara di antara dua lapisan telur.

8. Seekor ayam betina mampu bertelur 250-270 telur setiap tahunnya.

9. Sebagian besar rakyat Amerika lebih menyukai telur ayam yang berwarna putih. Di Indonesia, telur ayam kebanyakan berwarna coklat.

10. Dibandingkan dengan telur ayam, telur itik memiliki bau yang lebih amis dan kulitnya memiliki pori yang lebih besar sehingga lebih cocok dijadikan telur asin


Resep Cara Membuat Ramuan Kunyit Madu Telur


Khasiat kunyit madu dan kuning telur, memiliki kemampuan nmengobati banyak penyakit apalagi menggunakan kuning telur ayam kampung. Kuning telur ayam madu dan kunyit memiliki manfaat yang sangat beragam untuk pengobatan. Resep yang digunakan sangat sederhana cukup campurkan ketiga bahan alami tersebut dalam 1 gelas air hangat yang siap disantap. Untuk mengobati asam lambung usahakan gunakan kunyit, madu dan telur secara rutin setiap pagi dan sore hari.

Posting Komentar untuk "Manfaat dan Khasiat Kunyit, Madu dan Kuning Telur Ayam Kampung"